PERBANDINGAN ANTARA ORANG-ORANG MUKMIN DAN ORANG-ORANG YANG KAFIR
10. Katakanlah: "Hai hamba-hamba-Ku yang beriman. bertakwalah kepada Tuhanmu." Orang-orang yang berbuat baik di dunia ini memperoleh kebaikan. Dan bumi Allah itu adalah luas. Sesungguhnya hanya orang-orang yang bersabarlah Yang dicukupkan pahala mereka tanpa batas.
39. Az Zumar
11. Katakanlah: "Sesungguhnya aku diperintahkan supaya menyembah Allah dengan memurnikan ketaatan kepada-Nya dalam (menjalankan) agama.
12. Dan aku diperintahkan supaya menjadi orang yang pertama-tama berserah diri."
Saudara saudaraku yang dimulyakan Allah untuk bisa berserah diri untuk menyembah Allah swt saja dan memurnikan ketaatan kepada Allah swt itu memerlukan kesabaran.tentunya bisa disebut sabar kalau kita tau ilmunya( mempunyai pengetahuan tentang menyembah hanya kepada Allah saja dan memurikan ketaatan kepada Allah swt.
Sebagaimana firman Allah dalam surat Kahfi ayat 68
18. Al Kahfi
68. Dan bagaimana kamu dapat sabar atas sesuatu, yang kamu belum mempunyai pengetahuan yang cukup tentang hal itu?"
Nah untuk mendapatkan keimanan kita memerlukan petunjukNya..untuk mendapatkan petunjukNya ( Petunjuk Allah swt ) tentunya perlu keimanan bil ghoibi. Barang kali untukmempelajari keimanan kita Iman kepada Al Qur an dimana Al quran itu Firman Allah yang disampaikan kepada seluruh alam melalui Rasul Nya yaitu Nabi Muhammad saw .Nah silahkan pelajari Al Qur an dan siapka tes tes untuk menguji kebenaran Al Qur an. Karena Al Qur an sudah dipersiapkan untuk diuji . Bagaimana caranya supaya mendapat petunjukNya ? Allah swt berfirman dalam surat al An’am ayat 82
82. Orang-orang yang beriman dan tidak mencampuradukkan iman mereka dengan kezaliman (syirik), mereka itulah yang mendapat keamanan dan mereka itu adalah orang-orang yang mendapat petunjuk.
Setelah mendapatkan keimanan tentunya kita disuruh BerTaqwa kepada Allah swt, disini banayak sekali ujian ujian yang harus dihadapi dimana kita dihadapkan pada dua pilihan untuk memperjuangkan diin atau yang lainya( banyak sekali rinciannya) al
Setelah mendapatkan keimanan tentunya kita disuruh BerTaqwa kepada Allah swt, disini banayak sekali ujian ujian yang harus dihadapi dimana kita dihadapkan pada dua pilihan untuk memperjuangkan diin atau yang lainya( banyak sekali rinciannya) al
1 . Nafsu kita sendiri
2 . Sempalan dari agama sendiri
3 . Agama yang lain
4 . Adat istiadat
5 . Dll
6 . No 2+3+4+5 ini dapat sponsor dari Iblis,Yahudi,Musyrikin,kafirin dll( maghdub dan dhaalin ? orang orang yg tercela dan sesat)
Dan itu harus mampu dan bisa jika tidak… maka silahkan hijrah/pindah rumah karena bumi Allah luas dan itu perintah Allah swt. jadi tidak ada alas an untuk menolak sebab Allah swt sudah memmberikan solusi / jalan keluarnya.
Itulah perbuatan baik yang harus kita lakukan supaya mendapat kebaikan di dunia dan aherat.Mari kita selalu berusaha sampai titik penghabisan supaya kita tetap dalam kondisi orang orang yang berserah diri pada awal dan ahir,
Taqwalah kepada Allah swt dengan sebenar benar Taqwa dan jangan engkau mati kecuali dalam kondisi berserahdiri.
Sekian
Oleh Skycom1.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
silahkan komentar yang baik dan membangun